Dengan semakin banyak pengguna Gadget dan internet maka file digitalpun menjadi alternatif mengurangi penggunaan kertas. Karena mungkin banyak dari Jemaat yang kesulitan untuk menyimpan warta dalam bentuk kertas maka kami menyediakan dalam bentuk Warta dalam bentuk digital.